16 Mei 2013

Pengertian Visi, Misi, Tujuan dan Kurikulum

Oleh MuFe El-Bageloka
Visi adalah suatu cita ideal yang bersifat jangka panjang jauh ke depan dan mengandung makna sangat dalam yang kemudian berfungsi sebagai arah pandang kemana suatu kegiatan itu diarahkan. Secar konseptual visi biasanya berisi rumusan kalimat yang tegas, jelas dan singkat
.
Misi adalah serangkaian langkah-langkah strategis yang lebih terperinci dan terukur yang apabila dilaksanakan akn terasa pengaruhnya baik secara psikologis, sosiologis maupun kultural. Kumpulan dari misi tersebut selanjutnya berfungsi untuk mencapai Visi. 
Tujuan adalh langkah strategis yang lebih terukur dan dapt dijangkau hasilnya dalm kurun dan kadar tertentu.
Kurikulum adalah berasal dunia olahraga pada zaman romawi, adalah suatu jarak yang ditempuh oleh pelari hingga mencapai garis finish. Dalam pengertian sedarhana adalh sejumlah mat pelajaran atu bidang studi yang ditempuh oleh peserta didik. Namun dalam perkembangan selanjutnya pengertian kurikulum tidak hanya sebatas bidang studi saja tetapi kegiatan belajar atau pembelajaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mari kita membaca dengan hati plus mata