1 Sep 2013

Adab dan Jenis-Jenis Najis; Pengajian Sepekan Edisi Ketiga Belas

 Oleh MuFe El-Bageloka

Chapter 32: Adab Makan
Sekedar Intermezo; kalau mengatakan TIDAK ADA TUHAN SELAIN ALLAH berarti kita menisbatkan seluruh tuhan itu adalah Allah SWT.
Adab-adab makan ittiba’ Nabi SAW, antara lain;

a.    Ucapkan BISMILLAH
b.    Makan dengan tangan kanan
c.    Makannya berjama’ah
Kata para ‘Ulama: Barangsiapa yang makan berjam’ah maka ia telah mengamalkan 41 hadist. Cara duduk;
•    Kaki kiri di dudukkan dan kaki kanan didirikan
•    Duduk iftirash
•    Sehabis makan tangannya dijilat; _baik tangan sendiri ataupun kepada orang lain
•    Memungut kembali makanan yang jatuh
•    Makan dengan tiga jari; kalau misalnya, kecil maka kata Syaikh al-Bani boleh pegang sendok dengan tiga jari itu untuk mendekati sunnah
•    Berdoa setelah makan
Chapter,,, ; Jenis-Jenis Najis
1)    Bangkai, ada bangkai yang tidak najis yaitu bangkai belalang dan bangkai ikan, dan bangkai binatang yang tidak mengalir darahnya contoh lebah, tawon, lalat.
2)    Kotoran manusia

Chapter33: Berdoa
Syarat berdoa agar dikabulkan;
1.    Ikhlas berdoa, tidak berdoa kepada selain Allah SWT
2.    Hendaknya doa tidak dalam hal permusuhan
3.    Ketika berdoa harus yakin bahwa doa yang dipanjatkan kepada-Nya akan dikabulkan
4.    Menjauhi segala sesuatu yang diharamkan oleh Allah SWT,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mari kita membaca dengan hati plus mata